Kabarmancing.com – Racikan berikutnya untuk mancing galatama (GT) ikan lele di kolam pancing galatama. Racikan umpan ini untuk target ikan induk dan total. Siapkan bahan yang diperlukan dan umpan lele siap diramu. Berikut bahan-bahan dan cara membuatnya :
- Siapkan usus kambing yang masih segar (usus kambing lebih jarang dipakai sehingga lele tidak jera, bila tidak ada bisa diganti usus ayam).
- Siapkan juga pellet dan cuka.
- Kukus usus hingga matang, lalu blender sampai benar-benar halus.
- Campurkan jus usus dengan pellet dan cuka hingga merata, diamkan 3 jam agar aroma benar-benar asam. Umpan siap digunakan sesuai kebutuhan.
Selamat mencoba.(eddy ipung /foto:dok.kabarmancing.com)
Related Posts
‘Ngabuburit Neng Rossa feat Galapung Prabu Timur’ Dibuka 30 Lapak 1 Joran
Umpan Air Tawar : Racikan Umpan Patin, Roti, Santan & Vanilli
Info Produk : Ril Captain Classic ‘ENIGMA’, Size 1000, 2000, 3000, 4000, BB 6+1
Alam Liar Jadi Incaran Maniak Nila, Umpannya Lumut & Styrofoam
Mengulas Teknik Mancing Popping, Umpan, Piranti & Spot
No Responses